Penerimaan pegawai negeri sipil masih menjadi salah satu dream job yang banyak di incar oleh masyarakat indonesia. Umumnya penerimaan pegawai negeri sipil atau cpns melalui tes psikotes. Pegawai negeri sipil umumnya seleksinya menggunakan menggunakan tes psikotes. Kini tes psikotes model ujianya menggunakan ujian computer based tes atau cat. Tahun ini soal soal cpns 2015 bisa menjadi acuan bagi andayang akan mencoba peruntungan mengikuti seleksi cpns tahun depan baik dengan model cat maupun konvensional.
Kriteria soal cpns cat 2015
Pada dasarnya kriteria soal yang diajukan dalam ujian cat cpns 2015 juga sama dengan soal cpns model konvensional. Soal soal cpns 2015 umumnya terdiri dari beberapa kriteria. Paling tidak ada 11 kriteria yang di syaratkan untuk menjadi pegawai negeri sipil indonesia, pertama tanggung jawab,integrasi dan kejujuran, semangat berprestasi, inisiatif dan kreatifitas, penghargaan terhadap orang lain, pengendalian diri, ketegasan dalam menegakan kebenaran dan kebaikan, adaptasi dengan sistem dan lingkungan baru, kepercayaan diri dalam pengambilan keputusan, baik secara sikap dan langkah, toleransi, kepedulian lingkungan, efisiensi kerja dan produktifitas.
Soal soal cpns 2016 tentunya diprediksi tak akan jauh meleset dari soal soal cpns 2015. Selain ada sebelas aspek yang telah disebutkan diatas, ada beberapa karakter pns yang wajib diperhatikan untuk dimiliki semua anggota pns yang ada di indonesia. Kriteria yang di perlukan antara lain bahwa pns tersebut mampu memegang teguh nilai dasar profesi pnsyang sering disingkat dengan aneka atau akuntabilitas, nasionalisme, etika publik, komitmen mutu dan anti korupsi.
Soal soal cpns 2015 yangtelah diujikan pada beberapa kementrian atau kelembagaan tentunya juga tak akan lepas dengan kriteria yang wajib dimiliki oleh masing-masing pns. Oleh karena itu penting sekali dalam menjawab soal yang ada di cpns tidak hanya mengandalkan pengetahuan namun juga mampu membaca karakter dari anda yang mengerjakan soal. Oleh karena itu anda wajib cermat dan cerdas dalam mengerjakan soal soal yang ada pada ujian cpns.